Laman

Senin, 07 Mei 2012

Bagaimana Petani Agar Tidak Rugi Saat Berbisnis

PENDAHULUAN

Latar belakang
Indonesia merupakan Negara dengan komoditas pertanian yang sangat besar, maka tak heran jika penduduk kita sebagian besar petani. Maka diharapkan penggunaan pupuk organik dapat menjadikan para petani mendapat hasil yang memuaskan selain mudah didapat bahannya manfatnyapun bagus untuk tanaman

PEMBAHASAN
Petani adalah kegiatan pemanfaatan sumberdaya hayati yang dilakukan manusia menghasilkan bahan pangan dan Sebagian besar penduduk Indonesia bermata pencaharian sebagai petani terutama pada pedesaan sering kali kita jumpai sawah yang membentang luas,para petani mendapatkan penghasilan banyak atau sedikit hanya dari sawah mereka.
Meskipun sulit mendapatkan pupuk kimia,namun hal ini tidak memetahkan semangat warga untuk mencoba mengembangkan usaha taninnya dengan menggunakan pupuk organik, usaha ini telah di lakukan dari zaman dahulu sebelum ada pupuk kimia.dan usaha pemakaian pupuk organic banyak diminati oleh kalangan petani karena selain bahannya mudah didapat dan tanamannya pun subur bahkan hasilnya lebih bgus dibandingkan menggunakan pupuk kimia
Keberhasilan petani menggunakan pupuk organik yaitu semenjak pupuk tersebut digunakan untuk tanaman yang ditanamnya, hasilnya pun telah dibuktikan oleh para petani bahkan hasilnya pun lebih bagus selain menggunakan pupuk yang baik supaya hasilnya lebih maksimal maka ladangnya perlu diperluas lagi.

PENUTUP
Kesimpulan
Petani adalah kegiatan pemanfaatan sumberdaya hayati yang menghasilkan bahan pangan,agar petani mendapat keuntungan yang maksimal maka gunakanlah lahan yang bisa dimanfaatkan serta gunakan pupuk yang tidak mengandung bahan kimia supaya dapat hasil yang bagus.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar